Tantangan di dalam pengimplementasian pengembangan dan perluasan SID?
Publik
Digitalisasi
Pertanyaan
Tantangan di dalam pengimplementasian pengembangan dan perluasan SID?
Ulasan Lengkap
Kurangnya dukungan dari Pemda. Jika ada, Pemda seringkali mengadopsi pendekatan proyek (mempekerjakan konsultan untuk mengembangkan aplikasi dan pelatihan satu kali). SID yang baik di beberapa kabupaten karena didukung terus oleh CSO/NGO (Opendesa, CRI, Puspindes, dll.) dan advokasi / fasilitasi dari program seperti KOMPAK. Berbagai kementerian pusat masih terfokus pada instrumen pemantauan desa masing-masing. Tidak ada fasilitasi atau dukungan teknis untuk kabupaten. Belum jelasnya kelembagaan di Pusat yang mendorong Pemda dan desa untuk memfasilitasi pengembangan dan pemanfaatan SID. Tidak adanya kebijakan payung dari pusat untuk pengembangan SID.
Tim Penyusun - 2022-03-16 02:40:00
Konsultasi Populer
Bagaimana cara mendorong pengembangan UMKM yang inklusif?
Ulasan oleh Tim Penyusun
Dukungan apa yang bisa didapatkan jika ingin mereplikasi?
Ulasan oleh Tim Penyusun
Nomenklatur anggaran apa yang bisa digunakan untuk menerapkan model Keperantaraan Pasar di Desa?
Ulasan oleh Tim Penyusun
Konsultasi Terkait
Apa tujuan Pengembangan Sistem Informasi Desa?
Ulasan oleh Tim Penyusun
Apa saja Model SID yang dapat dikembangkan?
Ulasan oleh Tim Penyusun
Aspek/Elemen Utama untuk Pengembangan/Implementasi SID?